SEBAR SENYUMAN, DI AWAL TAHUN
Beranda Berita SEBAR SENYUMAN, DI AWAL TAHUN
Jakarta – Gheras Indonesia kembali salurkan bantuan Rutin bulanan untuk Bu Indah,Muallaf penderita Kanker Serviks yang hidup sebatang kara.
Gheras Indonesia bekerja sama dengan platform Benih baik pada Senin, 2 Januari 2024 menyalurkan amanah dari para donatur berupa bantuan tunai yang kedepannya bisa Bu Indah sendiri gunakan untuk kebutuhan sehari-harinya.
Di usia nya yang tidak lagi muda ditambah ujian penyakit yang diderita beliau, tidak menghentikan semangatnya untuk bisa kembali sehat dan bisa kembali menebar manfaat kepada sesamanya
SEBAR SENYUMAN, DI AWAL TAHUN